KIM Suara Kranggan Menuju Masyarakat yang Informatif Maju, Sejahtera dan bermoral

Rabu, 16 Desember 2020

MOJO BATIK FESTIVAL 2020

Agenda rutin yang diprakasai oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) tersebut, dibuka langsung oleh Walikota Mojokerto Ika Puspitasari dengan didampingi Kepada Disperindag Ruby Hartoyo. Mengusung konsep ‘mula’ Mojokerto Batik Festival merupakan ajang bagi desainer dan pembatik lokal dalam menampilkan maha karyanya.Pemerintah Kota Mojokerto kembali menggelar Mojokerto Batik Festival 2020 di pengujung tahun. Berbagai model batik dengan ciri khas Mojokerto dan Majapahit, ditampilkan oleh 10 desainer lokal kenamaan di Atrium Sunrise Mall, Sabtu (12/12/2020) malam.Agenda rutin yang diprakasai oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) tersebut, dibuka langsung oleh Walikota Mojokerto Ika Puspitasari dengan didampingi Kepada Disperindag Ruby Hartoyo. Mengusung konsep ‘mula’ Mojokerto Batik Festival merupakan ajang bagi desainer dan pembatik lokal dalam menampilkan maha karyanya.“Mengambil tema ‘mula’ yang arti dalam Bahasa

PENGHARGAAN WAHANA TATA NUGRAHA KOTA MOJOKERTO


Kabar gembira bagi warga Kota Mojokerto tentunya, kini Pemerintah Kota Mojokerto telah menerima penghargaan tambahan berupa Mini Bus. Penghargaan Wahana Tata Nugraha diberikan atas penilaian terhadap kinerja penyelenggaraan dan kinerja operasional sistem transportasi perkotaan yang dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan pada tahun 2019. Mini Bus ini diserahkan kepada Walikota Mojokerto Ika Puspitasari dari Kementerian Perhubungan RI, selasa 8/12/2020.

Dengan Mini Bus ini tentu akan digunakan untuk meningkatkan layanan kepada masyarakat di bidang transportasi, kata Walikota didampingi Gaguk Tri Prasetyo Kepala Dinas Perhubungan Kota Mojokerto (an)

Kamis, 13 Agustus 2020

MENUJU TOP 45 TINGKAT NASIONAL, WALIKOTA MOJOKERTO PRESENTASIKAN INOVASI LAYANAN PUBLIK “GAYATRI”


MOJOKERTO-GEMA MEDIA: Inovasi Gerbang Layanan Informasi Terpadu dan Terintegrasi (Gayatri) yang dikembangkan Dinas Kesehatan Kota Mojokerto, masuk dalam Top 99 Pelayanan Publik Tingkat Nasional. Inovasi berbasis pelayanan kepada masyarakat tersebut, dipaparkan langsung oleh Walikota Mojokerto Ika Puspitasari, dihadapan Tim Panel Independen (TPI) Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tahun 2020 dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) secara virtual, hari ini (9/7/2020).Inovasi Gayatri milik Kota Mojokerto, sebelumnya harus bersaing dengan 2.250 inovasi dari Kementerian, Lembaga, Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Pemerintah Provinsi, Pemerintah Kabupaten dan pemerintah kota se-Indonesia.

Rabu, 15 Januari 2020

SECURITY APPLICATION FOR SERVICE CITY

aplikasi layanan polisi berbasis android dari @polres_mojokerto_kota 
Ayo download aplikasi 
-- " SAS Polres Mojokerto Kota" --
Layanan ini memiliki fitur :
1. Call Center
2. Perpanjangan Sim
3. SKCK Online
4. Ijin Keramaian
5. Laporan Polisi/Kehilangan
6. Pengaduan
7. Panic Button/Bantuan polisi